A.
Pengertian
Mikrotik
Mikrotik adalah sistem operasi dan perangkat lunak yang
dapat digunakan untuk menjadikan komputer menjadi router network yang
handal, mencakup berbagai fitur yang dibuat untuk IP network dan jaringan wireless. Cocok digunakan oleh ISP, Provider hotspot, dan warnet. Mikrotik mencakup berbagai fitur yang dibuat
untuk IP network dan jaringan wireless.
B.
Fungsi
Mikrotik
Fungsi utama Mikrotik adalah menjadikan sebuah komputer
sebagai network router (routing). Selain
itu, Mikrotik juga memiliki fungsi untuk menjalankan aplikasi, meliputi :
1.
Aplikasi kapasitas akses bandwith manajemen.
2.
Aplikasi firewall.
3.
Aplikasi Wireless
Accsess Point (WIFI).
4.
Aplikasi backhaul
link.
5.
Sistem hotspot.
Virtual
Private Network ( VPN) server
0 komentar:
Posting Komentar